Vibrance
  • Music
  • Celeb
  • Movie
  • Series
  • Features
No Result
View All Result
  • Music
  • Celeb
  • Movie
  • Series
  • Features
No Result
View All Result
Vibrance
No Result
View All Result
Home Celeb

Keluarga Suga BTS Buka Galeri di Daegu

by vibranceadmin
June 28, 2022
in Celeb
Reading Time: 2 mins read
0 0
0
Sumber gambar: GETTY Image

Sumber gambar: GETTY Image

Share on FacebookShare on Twitter

Keluarga dari Suga BTS telah mendapatkan izin dari kantor pemerintahan Dong-gu di kota Daegu untuk mengoperasikan galeri. 

Sebelumnya, diketahui jika keluarga ini telah mengajukan izin bangunan restoran dan toko retail kecil ke kantor setempat pada Juni tahun lalu. Selain izin bangunan, mereka juga mengajukan izin pembangunan di sekitar Dongchon Amusement Park. Meskipun permohonan yang diajukan untuk mengoperasikan restoran dan toko retail, terungkap jika keluarga tersebut juga akan membuka galeri. Galeri yang akan dibuka diantaranya adalah perpustakaan K-pop.

Dalam pembicaraan melalui telepon dengan Gyeongbuk Ilbo pada 27 Juni 2022, Walikota Dong-gu, Bae Ki Cheol, menjelaskan tujuan pembangunan yang dilakukan keluarga Suga.

“Keluarga Suga mengungkapkan ingin membangun tempat peringatan di kampung halamannya. Dalam pengajuan izinnya, tidak ditemukan masalah sehingga pengajuannya kami setujui,” je;as Bae Ki Cheol.

Salah satu pejabat di kantor pemerintahan Dong-gu menjelaskan pemberian izin dilakukan dengan profesional.

“Kami memproses pengajuan yang dilakukan sesuai dengan prosedur sambil mendiskusikan dengan klien apa saja yang dibutuhkan dalam proses mendatang. Dalam proses ini, kami mengetahui jika yang mengajukan izin adalah keluarga dari grup idola terkenal. Oleh sebab itu, proses review dengan departemen lain berjalan sedikit lebih lama. Kami bisa meyakinkan jika pemberian izin tidak dikarenakan yang bersangkutan adalah anggota dari grup terkenal,” jelas pejabat tersebut.

Pembukaan galeri ini diharapkan bisa membuat banyak bisnis dan destinasi turis lain bisa muncul di sekitaran Dongchon Amusement Park.

Suga BTS memang dikenal sebagai sosok yang mencintai kampung halamannya, Daegu. Salah satu hal nyata yang terlihat adalah ia mendonasikan 100 juta Won pada Februari 2020 lalu ketika COVID-19 menyerang Daegu.

Tags: btssuga

RelatedPosts

Berbagai Artis Papan Atas Korea Turut Menyumbang Korban Dampak Banjir di Korea
Celeb

Berbagai Artis Papan Atas Korea Turut Menyumbang Korban Dampak Banjir di Korea

August 15, 2022
Sumber gambar: https://www.instagram.com/xeesoxee/
Celeb

Han So Hee Segera Kembali Melakukan Aktivitas Syuting

August 12, 2022
Sumber gambar: Xportsnews
Celeb

Junsu “JYJ” akan Bintangi Drama Musikal “West Side Story”

August 12, 2022

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • O.de & Jungsu Positif Covid-19, “Xdinary Heroes” Batalkan Semua Acara
  • BTS Jadi Artis yang Paling Sering Ditonton di YouTube
  • SEVENTEEN akan Kembali Tampil di “Jimmy Kimmel Live”
  • ONEUS Bersiap untuk Comeback dengan Album Baru
  • ATEEZ Terpilih Bawakan Lagu “POPPIA” di ‘KCON 2022 LA’

Recent Comments

No comments to show.

About Us

Hello, we are Vibrance, #1 Korean entertainment news and updates in Indonesia. We provide all Korean entertainment news about music, movies, series, and celebrities. Founded in 2021, Vibrance aims to be the largest Korean entertainment news and updates in South East Asia.

Sitemap

  • About Us
  • Help Center
  • Privacy Policy

Categories

  • Celeb
  • Features
  • Movie
  • Music
  • Reality SHow
  • Series
  • Uncategorized
  • Variety Show
  • Youtube

Follow Us

Facebook Instagram

© 2022 Vibrance Magz. All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Music
  • Celeb
  • Movie
  • Series
  • Features

Welcome Back!

OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version