Vibrance
  • K-POP
  • K-IDOL
  • K-DRAMA
  • K-SERIES
  • K-FEATURES
No Result
View All Result
  • K-POP
  • K-IDOL
  • K-DRAMA
  • K-SERIES
  • K-FEATURES
No Result
View All Result
Vibrance
No Result
View All Result
Home Company

Kakao Entertainment Ungkap Rencana Artis Mereka di Tahun 2026

by vibranceadmin
January 28, 2026
in Company, K-POP
Reading Time: 2 mins read
0 0
0
kakao entertainment

Sumber gambar: Kakao Entertainment

Share on FacebookShare on Twitter

Kakao Entertainment mengumumkan rencana bagi para artis mereka, seperti MONSTA X, KiiiKiii, IVE, dan WOODZ di sepanjang tahun 2026 ini. Pengumuman tersebut disampaikan oleh agensi itu kemarin, 27 Januari 2026.

Kakao Entertainment sendiri menyiapkan tahun 2026 sebagai momentum besar bagi para artisnya untuk memperluas basis penggemar global. Hal itu akan dilakukan melalui tur dunia, album baru, dan debut proyek internasional.

MONSTA X membuka tahun dengan tur dunia “THE X : NEXUS” yang dimulai di KSPO Dome Seoul pada akhir bulan Januari ini. Tur tersebut menjadi tur pertama grup ini dalam empat tahun dan akan menyambangi negara di Asia, Amerika Latin, hingga wilayah lain. 

IVE di sisi lain akan comeback dengan album baru pada akhir Februari yang didahului dengan lagu pra-rilis pada 9 Februari 2026. Setelah itu, mereka melanjutkan tur dunia kedua “SHOW WHAT I AM” ke Jepang, Amerika Utara, Eropa, Asia, dan Oseania. 

Girl group KPop KiiiKiii kembali ke dunia musik dengan mini album kedua berjudul “Delulu Pack” pada 26 Januari. Mengusung konsep kebebasan dan identitas diri, grup rookie ini melanjutkan momentum debut sukses mereka yang sebelumnya menyabet tujuh penghargaan Rookie of the Year.

Sementara itu, WOODZ juga tengah menyiapkan full album baru usai meraih kesuksesan besar lewat “Drowning.” Ia juga akan debut akting di film “Slide Strum Mute” untuk menunjukkan sisi lain dari karirnya sebagai artis serba bisa.

Artis dari agensi Antenna seperti KYUHYUN, Jung Seung Hwan, dan band Dragon Pony juga bersiap aktif lewat rilisan musik terbaru dan penampilan global.

Terakhir, Kakao Entertainment akan mendebutkan band global hrtz.wav pada awal 2026. Beranggotakan finalis “Steal Heart Club”, grup ini diharapkan menjadi ikon baru di gelombang K-band dengan dukungan penuh dari Kakao Entertainment.

Vibers, temukan berbagai informasi seputar KPop lainnya bersama Vibrance di Google News.

Tags: antennadragon ponyhrtz.wavIVEjung seung hwankakao entertainmentkiiikiiikyuhyunmonsta xwoodz

RelatedPosts

younha
K-POP

Younha akan Comeback dengan Album Remake ‘SUB CHARACTER 1’

January 30, 2026
dxs
K-POP

“Blue” dari SEVENTEEN DxS Kuasai Chart Lagu Terpopuler Harian di Spotify Indonesia

January 30, 2026
choi ji hyun
K-POP

Choi Ji Hyun dan Yoon Soo In akan Debut dalam Girl Group dari Agensi Blue Brown Records

January 30, 2026

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Sidang Perdana Mangkirnya Song Mino WINNER dari Wamil Digelar 24 Maret 2026
  • Asosiasi Wajib Pajak Korea Sebut Cha Eun Woo Tidak Boleh Langsung Dituduh Menggelapkan Pajak
  • Younha akan Comeback dengan Album Remake ‘SUB CHARACTER 1’
  • Sempat Dihujat karena Datang Telat ke Acara Foto, Wonyoung IVE Ternyata Tidak Bersalah
  • Rosé BLACKPINK Akui Pernah Menyamar Jadi Wanita Tua untuk Berkunjung ke Rumah Kekasihnya

Recent Comments

No comments to show.

About Us

Hello, we are Vibrance, #1 Korean entertainment news and updates in Indonesia. We provide all Korean entertainment news about music, movies, series, and celebrities. Founded in 2021, Vibrance aims to be the largest Korean entertainment news and updates in South East Asia.

Sitemap

  • About Us
  • Help Center
  • Privacy Policy

Categories

  • Company
  • Drama
  • K-Celeb
  • K-DRAMA
  • K-FEATURES
  • K-IDOL
  • K-Movie
  • K-POP
  • K-SERIES
  • Reality SHow
  • teater
  • Uncategorized
  • Variety Show
  • Youtube

Follow Us

Facebook Instagram

© 2022 Vibrance Magz. All Rights Reserved

Welcome Back!

OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • K-POP
  • K-IDOL
  • K-DRAMA
  • K-SERIES
  • K-FEATURES
Go to mobile version